Cara Mendaftar Asuransi Jiwa Manulife (Prosedur Pengajuan Aplikasi)
- Details
- Category: Sekilas Info
- Published on Monday, 07 November 2016 06:02
Berikut langkah-langkah untuk mendaftar asuransi jiwa Manulife (prosedur pengajuan aplikasi):
- Hubungi agen Manulife terdekat untuk dibuatkan ilustrasi/proposal. Ilustrasi ini memuat ringkasan manfaat yang diperoleh dan besarnya premi.
- Tanda tangan ilustrasi yang telah dibuat.
- Tanda tangan formulir aplikasi Surat Permintaan Asuransi Jiwa.
- Melengkapi daftar pertanyaan Surat Permintaan Asuransi Jiwa.
- Melengkapi kuesioner Kesesuaian Produk Asuransi Jiwa dan Profil Risiko (untuk program unit link).
- Fotokopi bukti pembayaran premi pertama.
- Fotokopi KTP.
- Agen menyerahkan kelengkapan dokumen diatas ke Manulife.
- Proses seleksi underwriting.
- Keluar perkembangan aplikasi, misal keluar perintah untuk medical check up atau apakah ada tambahan dokumen yang harus dilengkapi.
- Bila tidak ada perintah medical check up maka akan keluar keputusan pengajuan aplikasi diterima, ditolak atau dikenakan ekstra premi.
- Sementara jika keluar perintah medical check up, Manulife akan menunggu hasil medical check up diterima untuk proses seleksi underwriting lanjutan. Kemudian akan keluar perkembangan aplikasi apakah perlu medical check up tambahan atau pengajuan aplikasi sudah dapat diterima, ditolak atau dikenakan ektra premi.
- Setelah keluar keputusan pengajuan aplikasi diterima maka tinggal menunggu buku polis selesai dicetak.
- Jika pengajuan aplikasi ditolak, maka premi pertama yang telah ditransfer akan dikembalikan Manulife ke no rekening yang tercantum di Surat Permintaan Asuransi Jiwa.
- Dan jika pengajuan aplikasi dikenakan ektra premi maka akan keluar surat ektra premi. Selanjutnya keputusan dikembalikan ke calon nasabah apakah akan menerima ektra premi tersebut atau menolak. Bila calon nasabah menolak keputusan ektra premi maka premi pertama yang telah ditransfer akan dikembalikan Manulife.
Anda tertarik dengan program Manulife?
Silakan hubungi saya untuk pengajuan aplikasinya J
Saya Manulife Jakarta ya...
Salam Hangat,
Dessy Riyanti
Manulife Financial
Jakarta Gamma Fortuna
This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.
This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.
WA 081318098351
Pin BB 5707E3C8
Program Pilihan: